Selasa, 29 Oktober 2013

Membuat WBS sesuai Penulisan Ilmiah

Struktur Navigasi dari penulisan ilmiah : Aplikasi interaktif mengenai pengenalan kebudayaan Indonesia menggunakan macromedia flash 8.


     Struktur navigasi yang digunakan dalam pembuatan Aplikasi pengenalan kebudayaan Indonesia adalah struktur navigasi campuran. Alasan penulis menggunakan navigasi campuran, karena struktur navigasi ini banyak digunakan dalam pembuatan Aplikasi pembelajaran juga dapat dihasilkan interaksi yang lebih tinggi. 

     Dengan struktur campuran program aplikasi dapat dengan mudah dipahami dan digunakan oleh pengguna aplikasi. Dalam menu utama terdapat empat bentuk form yaitu, form tentang Indonesia, form budaya Indonesia, form profil dan form exit. Jika pengguna memilih bentuk form tentang Indonesia berisi tentang form materi. Pada form tersebut dapat memilih bentuk form yaitu, form kembali ke menu utama atau selanjutnya.

     Untuk form budaya Indonesia pengguna dapat melanjutkan pilihannya ke setiap kebudayaan daerah yang ada di Indonesia dan pengguna dapat memilih form kembali ke menu utama atau selanjutnya, pada form profil berisi profil tentang penulis dan form exit adalah untuk keluar dari program.


Storyboard dari penulisan ilmiah : Aplikasi interaktif mengenai pengenalan kebudayaan Indonesia menggunakan macromedia flash 8.



Tugas Vclass Bab 5 (Bu Farida)




Tidak ada komentar:

Posting Komentar